Tuesday, October 9, 2007

Selamat Hari Raya ... BerLebaran dengan Suka Cita

SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI
Mohon Maaf Lahir dan Batin


Lebaran Yuk ... Lebaran...

Sepanjang catatan hidup, tentulah manusia tak pernah lepas dari khilaf dan salah ... beribu, juta bahkan tak terhitung lagi purna salah dalam hati dan raga telah menjadi dosa...

Pasti dan pasti ... diri ini tak akan pernah terlepas dari perliku masa lalu...

Salam istighfar memohon keampunan Illahi, kami bertulus ikhlas meminta maaf atas salah dan khilaf atas apa yang pernah kami lakukan. Semoga, dosa sisa kesalahan, dendam ... telah terhapuskan melalui ucapan maaf ini. Amien.. Semoga Allah memberikan semangat iman dalam hati kita dan senantiasa terjaga silaturahmi dalam keridho'anNya...

Salam dari kami: Sri Atmaja-Rika Nuraini-Haya

No comments: